(1). Penerapan Bioteknologi Pangan
Perhatikan pernyataan penerapan bioteknologi pangan di bawah ini!
(1) Saccharomyces cereviceae menghasilkan enzim untuk mengubah zat tepung menjadi gula dan alkohol.
(2) Budidaya tanaman tomat transgenik menghasilkan tomat yang tahan lama.
(3) Rhizopus oryzae melakukan fermentasi biji kedelai sehingga membentuk padatan kompak putih.
(4) Budidaya jagung transgenik menghasilkan tanaman yang tahan terhadap hama penggerek.
Penerapan bioteknologi modern dalam mendukung kelangsungan hidup manusia ditunjukkan oleh pernyataan nomor ….
A. (1) dan (2) C. (2) dan (3)
B. (1) dan (3) D. (2) dan (4)
Jawab: D Bahas:
Penerapan bioteknologi modern ditandai oleh adanya rekayasa genetika atau transgenik.
(2). Komponen Biotik
Pengamatan komponen ekosistem di lapangan sepak bola diperoleh data sebagai berikut:
No. | Nama benda |
---|---|
1. | Bola |
2. | Pemain Bola |
3. | Rumput |
4. | Tanah |
5. | Batu |
6. | Semut |
7. | Belalang |
8. | Pasir |
dari data tersebut, yang termasuk komponen biotik adalah ….
A. 1,4,6 dan 7 C. 2,3,5 dan 8
B. 1,4,5 dan 8 D. 2,3,6 dan 7
Jawab: D Bahas:
Komponen biotik adalah mahluk hidup. Komponen abiotik adalah benda mati.
(3). Penerapan Bioteknologi Pangan
Perhatikan pernyataan tentang penerapan Bioteknologi pangan berikut!
1. Penggunaan mikroorganisme pada pembuatan vaksin.
2. Fermentasi susu oleh Lactobacillus bulgaricus untuk dijadikan yoghurt.
3. Rekomendasi DNA untuk pembuatan insulin.
4. Pembuatan tempe dari kedelai yang dibentuk oleh jamur Rhizopus sp.
Manakah yang merupakan contoh penerapan bioteknologi dalam mendukung kelangsungan hidup manusia di bidang pangan?
A. 1 dan 2 C. 2 dan 4
B. 1 dan 3 D. 3 dan 4
Jawab: B Bahas:
Penerapan bioteknologi modern ditandai oleh adanya rekayasa genetika melibati DNA misal pembuatan vaksin dan insulin.
(4). Komponen Biotik adalah Mahluk Hidup
Joni melakukan pengamatan komponen ekosisten di halaman sekolah, diperoleh data sebagai berikut:
(1). Rumput teki
(2). Semut merah
(3). Batu
(4). Pasir
(5) Tumbuhan cabai
(6) Kerikil
(7) Batubata
(8) Belalang kayu
dari data tersebut yang termasuk komponen biotik adalah ….
A. (1), (2), (5), dan (8)
B. (1), (3), (6), dan (7)
C. (3), (4), (6), dan (7)
D (3), (5), (7) dan (8)
Jawab: A Bahas:
Komponen biotik adalah mahluk hidup. Komponen abiotik adalah benda mati.
(5). Jejaring Makanan
Perhatikan jaring-jaring makanan berikut!
Akibat yang ditimbulkan bila populasi kijang berkurang adalah ….
A. populasi serigala meningkat
B. populasi rumput menurun
C. populasi burung meningkat
D. populasi rumput meningkat
Jawab: D Bahas:
populasi rumput meningkat dan serigala menurun.
(6). Jejaring Makanan
Perhatikan jaring-jaring makanan berikut!
Apabila rumput mengalami kekeringan dan musnah, populasi yang akan terganggu secara langsung adalah ,,,.
A. kelinci akan meningkat
B. tikus akan menurun
C. ular meningkat
D. kijang menurun
Jawab: B Bahas:
Kelinci dan tikus langsung menurun.
(7). Simpangan Baku
Simpangan baku dari data: 3,5,6,6,7,10,12 adalah ….
Jawab: E Bahas:
Simpangan baku σ data tunggal, rataan x.
(8). Simpangan Baku
Simpangan baku dari data 6,8,3,7,6,9,4,5 adalah ….
Jawab: C Bahas:
(9). Varians
Varians dari data 2,5,7,6,4,5,8,3 adalah ….
Jawab: E Bahas:
(10). Simpangan Baku
Simpangan baku dari data 4,6,7,3,8,6,7,7 adalah ….
Jawab: C Bahas:
Statistika # Data Tunggal Mean Nilai Rata-Rata Median Modus
Statistika # Varians Simpangan Baku