Kecepatan Rambat Gelombang – Cepuluh.Com 


Kecepatan Rambat Gelombang

Kecepatan Rambat Gelombang

(1). Gelombang Bunyi Ditembakkan untuk Mengukur Kedalaman Dasar Laut

untuk mengukur kedalaman dasar laut, suatu gelombang bunyi ditembakkan dari kapal ke dasar laut seperti gambar.

gelombang bunyi ditembakkan untuk mengukur kedalaman dasar laut

Bunyi pantul dari dasar laut P tertangkap kembali oleh slat detektor di kapal dalam waktu 2 detik sesudah bunyi dipancarkan dan bunyi pantul dari Q tertangkap kembali 1,5 detik sesudah bunyi dipancarkan. Cepat rambat bunyi di air 1.400 m/s, selisih kedalaman dasar P dengan Q adalah ….m.
A. 1.400 B. 1.050 C. 700 D. 350
Jawab: D Bahas:
jawab gelombang bunyi ditembakkan untuk mengukur kedalaman dasar laut

(2). Cara Menghitung Kecepatan Gelombang dari Fungsi

Soal 1: Persamaan gelombang transversal yang merambat pada suatu dawai y = 2 sin π (200t – 0,5 x). Jika x dan y dalam cm dan t dalam detik, maka besar panjang gelombangnya adalah ….A. 0,2 cm C. 2 cm E. 4 cmB. 1 cm D. 3 cm Pembahasan Soal 2: Persamaan umum gelombang berjalan adalah y = A sin 2π (ft – x/λ). dengan λ adalah panjang gelombang. Jadi persamaan umum bisa ditulis menjadiy = A sin π (2ft – 2x/λ)0,5x = 2x/ λ → λ = 2x/0,5x = 2/0,5λ = 4 cm
Soal 2: pembahasan kunci jawaban pilihan ganda Gelombang Mekanik Berjalan. Persamaan simpangan gelombang berjalan y = 10 sin π(0,5t – 2x). Jika x dan y dalam meter serta t dalam sekon, cepat rambat gelombang adalah m/s.
A. 2,00 D. 0,02B. 0,25 E. 0,01C. 0,10
Pembahasan Soal 2:

cara menghitung kecepatan gelombang mekanik berjalan 11117

(3). Cepat Rambat Bunyi Dalam Gas

1. Seseorang mendengarkan kembali suaranya sebagai gema dari sebuah tebing setelah waktu 4 detik. Apabila γ adalah perbandingan panas jenis udara pada tekanan dan suhu konstan dan orang tersebut mengetahui bahwa suhu saat itu T Kelvin dan massa molekul relatif udara M, maka orang tersebut menentukan jarak tebing menurut persamaan …

cepat rambat bunyi dalam gas

1. Pembahasan:
Cepat rambat bunyi dalam gas (udara) dinyatakan dengan persamaan …
Jika waktu yang dibutuhkan bunyi ketika memantul kembali ke seseorang adalah 4 sekon maka jarak tebing bisa ditentukan dengan persamaan:
cepat rambat bunyi dalam gas

Jawaban: B

(4). Memancarkan Sinyal Bunyi Tuk Menghitung Selisih 2 Kedalaman

Sebuah kapal memancarkan sinyal bunyi ke dasar laut R dan S seperti gambar.

memancarkan sinyal bunyi tuk menghitung selisih 2 kedalaman

Bunyi pantul dari S tertangkap kembali di kapal 2 sekon sesudah sinyal dipancarkan dan bunyi pantul dari R tertangkap kembali di kapal 3,5 sekon sesudah sinyal dipancarkan. Jika cepat rambat bunyi di air 1500 m/s, selisih kedalaman R dengan S adalah ….
A. 1125 m C. 2250 m
B. 1500 m D. 2625 m
Jawab: A Bahas:
jawab memancarkan sinyal bunyi tuk menghitung selisih 2 kedalaman

(5). Faktor-Faktor Pemercepat Perambatan Gelombang pada Kawat

14. Perhatikan faktor-faktor berikut!
(1) memperbesar massa jenis kawat
(2) memperpanjang kawat
(3) memperbesar tegangan kawat
(4) memperbesar ukuran kawat
Faktor-faktor yang dapat mempercepat perambatan gelombang pada kawat adalah …
A. (1), (2), (3), dan (4) D. (1) saja
B. (1), (2), dan (3) E. (3) saja
C. (3) dan (4)
14. Pembahasan:

faktor-faktor yang dapat mempercepat perambatan gelombang pada kawat

Jawaban: A

(6). Persamaan Gelombang Transversal @ Cepat Rambat

53. Persamaan gelombang transversal yang merambat sepanjang tali yang sangat panjang adalah y = 6 sin (0,02 πx + 4 πt) y dan x dalam cm dan t dalam detik. Berapa cepat rambat gelombang?
A. 0,02 cm/s D. 200 cm/s
B. 0,2 cm/s E. 2000 cm/s
C. 20 cm/s
53. Pembahasan:
Persamaan umum gelombang:

cepat rambat persamaan gelombang transversal yang merambat sepanjang tali

Jawaban: D

(7). Fungsi Gelombang Stasioner Ujung Bebas @ Cepat Rambat Gelombang

56. Persamaan gelombang stasioner dirumuskan dengan y = 10 cos 0,1 πx sin 10 πtdengan x dan y dalam m dan t dalam sekon. Cepat rambat gelombang tersebut adalah …
A. 10 m/s D. 1000 m/s
B. 100 m/s E. 1000 n m/s
C. 100 π m/s
56. Pembahasan:
Persamaan Umum Gelombang Stasioner ujung bebas:

persamaan umum gelombang stasioner ujung bebas

Jawaban: B

(8). Perbandingan Cepat Rambat Gelombang Bunyi

7. Dua batang logam A dan B masing-masing memiliki modulus Young sekitar 2×1011 Pa dan 4×1011 Pa. Apabila perbandingan antara massa jenis logam A dan B adalah 2 : 1 maka perbandingan cepat rambat gelombang bunyi pada logam A dan B adalah …
A. 1 : 2 C. 1 : 10 E. 1 :40
B. 1 : 4 D. 1 : 20
7. Pembahasan:

perbandingan cepat rambat gelombang bunyi

Jawaban: A

(9). Cepat Rambat Gelombang Transversal

5. Suatu gelombang transversal merambat pada tali yang massanya 20 gram dan panjangnya 2 m. Jika tali ditegangkan dengan gaya 4 N maka cepat rambat gelombang transversal pada tali adalah …
A. 15 m/s C. 25 m/s E. 40 m/s
B. 20 m/s D. 30 m/s
5. Pembahasan:
Jika diketahui tegangan (F) maka cepat rambat gelombang adalah:

tegangan tali cepat gelombang transversal

Jawaban: B

(10). Cepat Rambat Gelombang Transversal

3. pada seutas dawai terbentuk dua buah gelombang berdiri, panjang dawai 0,5 meter, dan digetarkan dengan frekuensi 32 Hz maka cepat rambat gelombang transversal tersebut adalah … m/s
A. 8 B. 4 C. 2 D. 1 E. 0,4
3. Pembahasan:
Besarnya cepat rambat gelombang transversal adalah:

cepat rambat gelombang transversal

Jawaban: A

Teori Kuantum # Energi Foton Planck

Teori Kuantum # Energi Transisi Elektron dari Dua Kulit Atom Hidrogen



Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Teori Kuantum # Energi Foton Planck Previous post Teori Kuantum # Energi Foton Planck
Termokimia # Entalpi Tiga Persamaan Reaksi Next post Termokimia # Entalpi Tiga Persamaan Reaksi